fbpx

Posts for Lactic Acid Category

lactic-acid-untuk-apa

Apa Fungsi Lactic Acid?

Lactic Acid - Putriana - February 27, 2025

Sahabat Avo, lactic acid adalah turunan AHA yang berfungsi mengeksfoliasi wajah dengan lembut. Apabila kamu mencari bahan aktif yang dapat melindungi lapisan kulit dari penumpukan sel kulit mati supaya wajah tidak kusam lagi, menggunakan lactic acid adalah solusinya. Lebih Detail Tentang Fungsi Lactic Acid Berhubung lactic acid adalah bagian dari…

Continue Reading
lactic-acid-tidak-boleh-dicampur-dengan

5 Kandungan yang Tidak Boleh Dicampur dengan Lactic Acid

Lactic Acid - Putriana - February 24, 2025

Lactic acid merupakan salah satu turunan dari AHA atau asam alfa hidroksi yang terkenal paling lembut diantara turunan AHA lainnya. Meskipun lembut dan ringan namun manfaatnya tidak kalah ciamik. Kandungan satu ini terkenal sebagai eksfoliator yang mampu mendukung proses pergantian sel di permukaan kulit supaya wajah lebih cerah dan sehat.…

Continue Reading
kandungan-untuk-eksfoliasi-komedo

Lakukan Eksfoliasi Komedo dengan Sederet Kandungan Ini!

Komedo, Lactic Acid, Salicylic Acid - Putriana - February 23, 2025

Sahabat Avo, melakukan eksfoliasi komedo menjadi cara efektif untuk menghilangkan komedo yang menumpuk. Sebelum memulai eksfoliasi kamu perlu tahu bahwa ada sederet kandungan yang bekerja sangat baik jika berperan sebagai eksfoliator. Dibawah ini ada sederet bahan aktif yang bisa kamu coba untuk bantu mengangkat komedo dengan lebih ampuh. Yuk, simak…

Continue Reading
basic-skincare-untuk-pemula-yang-perlu-diperhatikan

4 Formula Skincare Untuk Pemula yang Perlu Diperhatikan

Ditengah banyaknya formula skincare untuk pemula yang ada disekitarmu, pastinya ada beberapa ingredients yang berperan lebih baik dalam mengatasi masalah kulit tertentu. Bagi kamu yang masih baru dalam produk skincares dan basic skincares, kamu bertanya-tanya, apa yang cocok untuk kulit berminyak dan berjerawat? Kulit kering dan kusam? Ataupun masalah dan…

Continue Reading
serum-eksfoliasi-avoskin-untuk-kulit-kering-sensitif

Rekomendasi Serum Eksfoliasi untuk Kulit Kering Sensitif

Serum eksfoliasi merupakan skincare yang mengandung bahan aktif berupa eksfolian untuk membantu mengangkat sel-sel kulit mati di permukaan kulit supaya dapat digantikan dengan sel kulit yang baru. Bagi pemilik kulit kering sensitif, eksfoliasi mungkin terdengar tricky karena proses pengangkatan sel kulit mati dapat membuat kondisi kulit kering. Sebetulnya anggapan ini…

Continue Reading
bahan aktif skincare

Mengenal Bahan Aktif Skincare untuk Wajah

Ngobrolin tentang bahan aktif skincare, kamu pasti familiar dengan nama senyawa yang banyak tertulis pada kemasan produk skincare. Ini tentunya menjadi hal yang sering ditemui sebagaimana bahan aktif tersebut sering dibuat dengan formula produknya berbeda-beda.  Ada skincares dalam bentuk serum, toner bahkan moisturizer yang digunakan sesuai urutannya masing-masing. Lalu untuk…

Continue Reading
fast fact serum avoskin lactic acid

Fast Facts Serum Avoskin Lactic Acid, Exfoliator yang Cocok Buat Kulit Kering!

Ingredients, Lactic Acid - Putriana - May 25, 2023

Serum Avoskin lactic acid adalah bagian dari skincare yang berperan sebagai eksfoliator. Namun serum ini bukan hanya dapat mengksfolasi, adanya lactic acid 10%, ekstrak buah kiwi 5%, dan niacinamide 2,5% pada serum ini juga mampu mengoptimalkan proses mencerahkan wajah. Serum Avoskin Lactic Acid adalah Salah Satu Jenis Eksfoliator Lactic acid…

Continue Reading

Cara Pakai Serum Eksfoliasi yang Tepat, Aman Tanpa Iritasi

Eksfoliasi, Kulit Sensitif, Lactic Acid, Tips & Trick - rustaviani - October 24, 2022

Kalau kamu belum pernah menggunakan produk eksfoliasi kulit, kamu bisa ikuti cara pakai serum eksfoliasi yang tepat di sini! Eksfoliasi termasuk salah satu rutinitas perawatan kulit yang biasa dilakukan oleh wanita untuk menjaga kulit wajah tetap bersih, sehat, dan bebas jerawat. Proses eksfoliasi kulit ini dimulai dari lapisan terdalam epidermis…

Continue Reading

Avoskin YSB Lactic Acid Special Edition, Sambut Anniversary ke-8

Ingredients, Lactic Acid, Skin Aging - rustaviani - October 4, 2022

Mendekati hari ulang tahunnya yang ke-8, Avoskin meluncurkan Avoskin YSB Lactic Acid Special Edition. Cek info lengkapnya yuk! Salah satu kado untuk menyambut anniversary Avoskin yang ke-8, Avoskin kembali meluncurkan produk dengan kemasan spesialnya. Kali ini Avoskin YSB Lactic Acid Special Edition hadir dengan box bernuansa Orangutan. Avoskin menggabungkan dua…

Continue Reading

Your Skin Bae Lactic Acid, Serum Viral untuk Atasi Skin Barrier

Ingredients, Lactic Acid, Product Knowledge - rustaviani - July 10, 2022

Kamu penasaran dengan serum yang digemarin netizen Tiktok? Yuk, coba lihat penjelasan lengkapnya di sini! Varian serum Your Skin Bae yang satu ini cocok digunakan untuk mengatasi masalah pada kulit yang kering. Selain itu, banyak manfaat lainnya yang ternyata juga cocok digunakan untuk jenis kulit yang berbeda. Serum ini tengah…

Continue Reading